Artikel

KUNJUNGAN TIM KOMPAK DARI AUSTRALIA

03 Februari 2020 17:03:43  Administrator  31 Kali Dibaca  Berita

Desa Tangkil adalah salah satu desa di kecamatan panggul kabupaten trenggalek yang mendapat pendimpaingan Fitra yang sejak awal tahun 2019 dimana diadakan pendampingan tentang pengelolaan Anggaran Desa dengan diadakannya Sekolah Anggaran Desa(SeKar Desa).Sedangkan peserta dari Sekolah Anggaran Desa yaitu BPD,Tokoh dan sebagian Perangkat Desa guna untuk lebih memahami penggunaan dan pengelolaan Anggaran Desa.

Pendampingan Sekar Desa oleh tim FITRA  di dalam naungan  Kompak Jakarta yang kemudian diadakannya Kunjungan Kerja oleh tim dari australia untuk mengulas keberhasilan pendampingan tim Fitra dalam Sekolah Anggaran Desa.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jalan Raya Tangkil - Ponorogo
Desa : Tangkil
Kecamatan : Panggul
Kabupaten : Trenggalek
Kodepos : 66364
Telepon : 082335215082
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:407
    Kemarin:118
    Total Pengunjung:29.597
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.101.1
    Browser:Mozilla 5.0