Artikel

DALANG CILIK YUDHA BAGUS SETYAWAN

03 Mei 2019 16:53:13  Administrator  38 Kali Dibaca  Berita

3 Mei 2019 . Di Desa tangkil terdapat Bibit bubit Generasi Muda untuk yang berjiwa Mempertahankan kebudayaan jawa. antara lain Seni karawaitan tarian Turonggoyakso dan salah satunya diantaranya yaitu seorang anak yang sekarang masih duduk di kelas 6 SD Negeri 1 Tangkildia sebagai seorang dalang cilik asal RT 01 RW 01 Dusun Krajan Desa Tangkil 

BIODATA YUDHA BAGUS SETYAWAN

Nama           : Yudha Bagus Setyawan

TTL              : 11 september 2006

Orang tua 

Ayah    : Wasito

Ibu      : Maryatin 

Kakek  : Alm Sardjiman ( Mantan Kades Desa Tangkil

NeneK : Rustilah 

 

Pengalaman Dalam Pentas

  1. Lomba Dalang Kecil Tingkat kabupaten
  2. Pentas  Dalam rangka Megengan di Kecamatan Panggul
  3. Pentas  Dalam rangka Purnawiyata ke XIX SMP N3 Panggul 

dalam waktu dekat akan mewakili Kabupaten Trenggalek di Tingkat Propinsi.



Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jalan Raya Tangkil - Ponorogo
Desa : Tangkil
Kecamatan : Panggul
Kabupaten : Trenggalek
Kodepos : 66364
Telepon : 082335215082
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:114
    Kemarin:118
    Total Pengunjung:29.304
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.101.1
    Browser:Mozilla 5.0